Dalam perjalanan menuju kota Yogyakarta dengan menggunakan Bis malam, secara kebetulan saya duduk bersebelahan dengan bapak sebut saja namanya maikel, hehe.. setelah sepanjang perjalanan kita tidak senaja mengobrolkan tentang genteng dan bata serta batako.
Ternyata pak maikel adalah seorang mantan pengrajin keramik dan sejenisnya termasuk genteng, bata dan batako, dari informasi beliau bahwa dalam mencari atau membeli genteng atau bata ada beberapa kreteria yang dikatakan ping bagus yaitu :
1. Lihatlah warna dari genteng atau bata tersebut semakin warna merah menyala makin bagus. semakin merah berarti pembakarannya semakin bagus.
2. dari warna genteng dan bata tersebut pilihlah warnanya rata disetiap buahnya, jangan ada yang belang, antara merah agak merah hingga coklat kehitaman jika ada belang tersebut mengisyrakat bahwa waktu pengeringan dan pembakarannya tidak merata sehingga rawan cepat kropos.
3. coba ketok dengan tangan atau dengan benda tumpul pada genteng / bata, jika memberikan suara yang ting ting lebih nyaring. bahwa itu adalah produk yang bagus. berarti kepadatan dan pengeringannya maksimal sehingga akan lebih awet.
selain itu juga saya sempat bertanya kira jika membangun rumah lebih bagus menggunakan bata merah atau batako? beliau menyarankan menggunakan bata merah karena bata merah tidak menyerap panas. sehingga rumah lebih adem.
sekian dulu pengalaman saya selama perjalanan menuju Yogya.. bagaimanaa pendapat teman teman sekalian ?
semoga bermanfaat.
Judul: Trip dalam memilih genteng atau bata
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh 11:56 AM
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh 11:56 AM
0 komentar:
Post a Comment
Silahkan Tinggalkan Komentar atau Pertanyaan Anda : JANGAN komentar yang tidak berhubungan dengan materi dan JANGAN tinggalkan link web karena dianggap spam. Blog ini dofollow sehingga anda akan mendapatkan Backlink gratis.