loading...

Sunday, January 15, 2012

Mengapa Tangan Sering Dingin dan Kaki Sering Dingin?

Dikutif dari artikel yang di publikasi di yahoo berisikan tangan sering dingin apa artinya? dari artikel tersebut dikatakan bahwa penyakit paling umum yang hubungkan dengan tangan yang dingin adalah anemia, penyakit Bierger, diabetes, peripheral vascular disease (PVD),  penyakit Raynaud, dan scleroderma. hal tersebut disampaikan oleh  Mayo Clinic. tetapi Untuk mengetahui persis masalahnya tersebut  dipriksa ke dokter ahli.


Tangan dan kaki yang terus-menerus mengalami kedinginan juga bisa berarti reaksi untuk beberapa obat-obatan. yang sampaikan pada buku Body Signs oleh Joan Liebmann-Smith dan Jacqueline Nardi. Kembali lagi untuk memastikannya harus dipriksa lagi ke dokter.

Tangan yang dingin bisa pula disebabkan oleh radang dingin. Ketika tubuh menghadapi suhu di bawah nol derajat Celcius untuk waktu yang lama, lapisan kulit bisa membeku. Gejala itu biasanya muncul di kaki, tangan, hidung, dan kuping. Anda mungkin mengalami mati rasa atau gatal-gatal, dan kulit Anda akan tampak pucat dan putih dan sulit dipegang. Dalam beberapa kasus, kulit itu mungkin melepuh dan menghitam karena sel-sel yang mati. Jika mengalami radang dingin, pergilah segera ke dokter atau UGD.

  
thumbnail
Judul: Mengapa Tangan Sering Dingin dan Kaki Sering Dingin?
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait Kesehatan, Penyakit :

1 komentar:

  1. Pagi dok sya wanita usia 23 th blm menikah,sya mngalami siklus haid yg tidak lazim dok,2 tahun lalu sya mengalami haid yg pendarahan yg sangat hebat sperti org melahirkan,sya batuk sj mengalir darah sy bergerak sedikit darah mengalir sngat deras,smp pakai pembalut khusus org sehabis melahirkan itu rutin 1 tahun sekali kejadianny 2 tahun lalu,dlm 2 tahun itu ada bulan dimana sya tdk haid selama 2 bln,tp bulan berikutny sy dlm bulan yg sm haid 2x atau 1 bln 2x haid dok,dan dlm tahun ini haid sy lancar 1 bln sekali,tp bulan ini sya br sja haid di tanggal 6 bersih di tgl 13,dan di tgl 21 sy kmbali haid,apakah siklus sperti ini sya bsa dikategorikan mngalami pnyakit sperti kista? Sy blm pernah cek sama sekali,apa solusiny dok,,mohon bantuanny
    Masalah sya ini

    ReplyDelete

Silahkan Tinggalkan Komentar atau Pertanyaan Anda : JANGAN komentar yang tidak berhubungan dengan materi dan JANGAN tinggalkan link web karena dianggap spam. Blog ini dofollow sehingga anda akan mendapatkan Backlink gratis.

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
Template Seo Elite oleh Bamz